Saturday, November 2, 2013
Resep dan Cara Membuat Martabak Manis Keju Spesial
Do you like this story?
Resep Martabak Manis Keju - Menikmati martabak manis keju dimalam hari memang sangat nikmat sekali, apalagi bila disajikan ditengah keluarga sambil menikmati waktu santai. Ternyata membuat martabak manis itu sangat mudah dan anda pun dapat melakukannya dirumah anda sendiri.
Berikut ini cara membuat martabak manis keju
Bahan bahan:
125 gr gula pasir
500 gr terigu
1/2 sdt ragi instant
1 sdm margarin cair
2 butir telur, kocok lepas
600 ml air
1 sdt baking powder
1/4 sdt pasta vanili
1/2 sdt garam
125 gr gula pasir
500 gr terigu
1/2 sdt ragi instant
1 sdm margarin cair
2 butir telur, kocok lepas
600 ml air
1 sdt baking powder
1/4 sdt pasta vanili
1/2 sdt garam
Bahan Isian martabak:
100 gr keju merek apa saja
60 ml susu kental manis putih
100 gr keju merek apa saja
60 ml susu kental manis putih
Cara Membuat Martabak Manis :
- Campur dalam sebuah tempat tepung terigu, gula pasir, ragi instant, garam, telur, margarin cair dan pasta vanili ke dalam sebuah wadah.
- Tuangkan air sedikit demi sedikit sambil diaduk rata.
- Kocok adonan menggunakan mixer dengan kecepatan sedang selama 5 menit.
- Tambahkan baking powder lalu aduk rata.
- Tutup wadah dan diamkan salam 40 menit.
- Panaskan wajan dan olesi dengan margarin.
- Setelah cukup panas, tuangkan adonan ke dalam wajan lalu ratakan. Jika sudah keluar gelembung di permukaan adonan, tutup adonan.
- Tunggu sampai matang kemudian angkat.
- Oleskan margarin pada permukaan martabak.
- Parut keju dan taburkan di atas martabak kemudian belah menjadi dua bagian dan lipat menjadi setengah lingkaran.
- Martabak manis keju spesial siap jadi camilan.
Ads
Artikel Terkait:
Resep Kue Basah
Resep Masakan
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 Responses to “Resep dan Cara Membuat Martabak Manis Keju Spesial”
Post a Comment
Harap tidak mencantumkan live link. Jika dicantumkan maka komentar akan kami delete.