Tuesday, July 23, 2013

Cara Membuat Kulit Ketupat

Cara Membuat Kulit Ketupat - Dianacakes kali ini akan berbagi cara membuat kulit ketupat dan tips agar ketupat tahan lama. Ketupat merupakan anyaman dari kulit kelapa yang kemudian diisi dengan beras dan dimasak selama beberapa jam. Agar menghasilkan ketupat yang tahan lama, tidak basi dalam 3 hari maka proses memasaknya harus cukup lama hingga 6 jam.



Ketupat merupakan makanan pokok yang wajib ada di hari raya, setiap keluarga muslim biasanya memasak ketupat pada saat merayakan hari raya Idul Fitri. Makan ketupat biasanya dipadukan dengan Sambal Goreng Ati, Opor Ayam dan Sayur Labu. Hmm rasanya pasti nikmat sekali.

Karena untuk belajar membuat kulit ketupat agak sulit dengan menggunakan gambar, maka saya coba menampilkan video cara membuat kulit ketupat. simak video belajar membuat kulit ketupat dibawah ini :



Ads

All Rights Reserved Dianacakes | Blogger Template by Bloggermint